Raimuna Jawa Timur merupakan kegiatan pertemuan berkala antara Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega di Jawa Timur, kini Raimuna Jawa Timur hadir di tengah-tengah Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Jawa Timur. Kegiatan ini akan dilaksanakan pada tanggal 15-21 Desember 2013 bertempat di Desa Pramuka Lebakharjo, kecamatan Ampelgading, Kabupaten Malang. Secara geografis Lebakharjo terletak di Malang selatan perbatasan antara Kabupaten Malang dengan Kabupaten Lumajang. Desa yang dulu pernah digunakan kegiatan PW Asia Pasifik dan Comdeca kini telah menjadi desa yang berkembang.
Kesempatan kali ini Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Lumajang akan ikut serta memeriahkan pesta 5 tahunan Penegak Pandega, dan akan mengirimkan 4 Umpi yang terdiri dari 2 Umpi Putera dan 2 Umpi Puteri. Pendaftaran peserta dibuka mulai tanggal 26 Oktober 2013 - 9 Nopember 2013.
Informasi lebih lanjut silahkan hubungi;
Dewan Kerja Cabang Lumajang A.n Syaiful Rijal Zarkasi 085746745345.
Telp. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Lumajang (0334) 883208.
Juklak Raimuna Daerah Jawa Timur 2013 Download disini
SALAM ARYAWIRARAJA
Kesempatan kali ini Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Lumajang akan ikut serta memeriahkan pesta 5 tahunan Penegak Pandega, dan akan mengirimkan 4 Umpi yang terdiri dari 2 Umpi Putera dan 2 Umpi Puteri. Pendaftaran peserta dibuka mulai tanggal 26 Oktober 2013 - 9 Nopember 2013.
Informasi lebih lanjut silahkan hubungi;
Dewan Kerja Cabang Lumajang A.n Syaiful Rijal Zarkasi 085746745345.
Telp. Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Lumajang (0334) 883208.
Juklak Raimuna Daerah Jawa Timur 2013 Download disini
SALAM ARYAWIRARAJA