Senin, 30 Mei 2011

On 03.12 by dkclumajang
JAMNAS IX BAGIKU

menjemput Garudaku

Bersekolah dan menjalani aktivitas seperti biasanya yang terasa biasa - biasa saja. Beberapa hari kemudian terdengar berita tentang forum besar pramuka penggalang, Jambore Nasional IX di Kab. Ogan Komering Ilir, Teluk Gelam, Sumatra Selatan. Setelah terdengar berita tersebut, setiap hari teman - teman semua membicarakan hal itu. Kami yakin semua pramuka penggalang di Indonesia pasti ingin ikut serta dalam acara akbar itu. Tapi ada beberapa hal yang mungkin menjadi kendala bagi kita.

Rabu, 11 Mei 2011

On 06.48 by dkclumajang
MENILIK PAYUNG HUKUM GERAKAN PRAMUKA

Dewan Kerja Masih Diakui (!)/(?))

Salam pramuka,

65 tahun sudah bendera Merah Putih berkibar di daratan Nusantara. Banyak pembangunan dan kemajuan yang telah diraih oleh bangsa ini. Kemerdekaan dan demokrasi yang tak diragukan lagi, pendidikan yang semakin maju, pembangunan dimana – mana dan hak asasi yang terjamin. Ini tentu sebuah prestasi yang membanggakan. Terutama, apabila kita coba menengok kembali sejarah perjuangan yang pada hakikatnya tidak terlepas dari jasa para pandu Indonesia yang sejak setengah abad yang lalu hingga saat ini terus kita kembangkan bersama sabagai Gerakan Pramuka.

Jumat, 06 Mei 2011

On 04.18 by dkclumajang
KDPK LUMAJANG 2011
UPGRADING MOMENT

CAYOOO,
Kursus Pengelola Dewan kerja Lumajang 2011 usai sudah, tiga hari yang penuh dengan moment menyenangkan kini telah terkemas dihati masing – masing peserta sebagai sebuah kenangan belajar yang menyenangkan.